15/06/13

You and I Part 3

Annyeonghaseyo~
Ini adalah FF admin yg ke sekian kalinya. Admin adalah tipe orang yg gampang bosan jadi FF banyak yg ga diselesaikan ‘-‘)b Selamat membaca FF ini dan maaf kalau jelek.

CAST:
- Changi
- Hayoung
- Jungah
- Hansol
- Zelo

Genre:
- Romance
- Comedy

~~~~
TIIIN TIIIN TIIIN
“Aish Jinjja! Mwo? Bukannya itu mobilnya Zelo?” Tanya Hansol
“Ne! itu mobilnya Zelo! Berarti benar kau, dia baru saja pergi,” ucap Changi
“Aish dasar! Kalau tau gitu kan aku tadi datang siang2 saja -_- aku sangat lelah,” Jungah manja

Mobil yg ditumpangi Zelo tampak seperti ada yeoja di dalamnya. Yeoja itu terlihat sangat cantik dan seumuran dengan Zelo. Tapi siapa dia? Changi Jungah dan Hansol hanya bisa diam melihat mobil Zelo masuk ke rumahnya tetapi Zelo tidak menoleh sama sekali untuk menyapa teman2nya yg sudah menunggunya lama bahkan satpam yg menunggu rumahnya itu mengusir Changi Hansol dan Jungah dari depan rumahnya.
“Sebaiknya kalian pergi sekarang juga! Ada tamu penting di rumah ini jadi orang biasa seperti kalian tidak bisa berada di sekitar sini!” ucap satpam itu
“Orang penting? Nuguya?” Tanya Changi heran
“Kajja kita pergi saja dari sini,” kata Jungah seraya menarik tangan Changi dan Hansol
‘Sebenarnya siapa yeoja yg ada di dalam mobil Zelo tadi? Dan kenapa Zelo seperti tidak kenal denganku dan Jungah Hansol?’ ucap Changi di dalam hati
“Sekarang kita harus bagaimana?” Tanya Hansol

“Apa maksudmu kita harus bagaimana? Tentu saja kita pulang ke rumah masing2!” jawab Jungah
“Jadi, aku batal mengajarimu bermain basket?”
“Kau kan bisa mengajariku lain hari,” jelas Jungah
“Neo…………Wae?” Tanya Jungah pada Changi
“Siapa yeoja yg ada di dalam mobil Zelo tadi?” Tanya Changi
“Jadi daritadi kau diam hanya karna memikirkan yeoja yg ada di dalam mobil Zelo?” ucap Jungah
“hmm… dia sepertinya anak pejabat atau apalah, dia terlihat dari kalangan keluarga tinggi,”
“Aish sudahlah Changi, tidak perlu kau pikirkan! Besok kita tanya saja pada Zelo siapa sebenarnya yeoja tadi,” jelas Hansol
“Jadi hari ini kita batal latihan?” tanya Changi
“Ne, mau bagaimana lagi?” jawab Jungah
“Besok kita berkumpul lagi disini, mungkin Zelo bisa latihan besok,” jelas Hansol
“Baiklah,” jawab Changi dan Jungah serentak
-Author pov end-

SKIP

-Changi pov-
*di rumah Changi*

Sebenarnya siapa yeoja tadi? Dia duduk berdua dengan Zelo di mobil dan kelihatannya tidak ada siapa2 di dalam mobil selain mereka berdua dan sopir. Apa dia saudara Zelo? Atau...... yeojachingunya Zelo? Ahhh tidak2! Zelo kan baru saja ditinggal Hayoung, mana mungkin dia bisa secepat itu melupakannya? Ngomong2 Hayoung dimakamkan dimana ya? Aku sama sekali tidak mendengar beritanya, nanti sore aku akan datang ke rumahnya!

*saat sore hari tiba(?)*

“Eomma, Appa, aku mau ke rumah Hayoung sekarang,” ucapku
“Untuk apa? Hayoung kan tidak dimakamkan Seoul, dia dibawa ke kampung halamannya. Jadi kedua orangtuanya juga ikut ke kampung halamannya,” jelas Eomma
“Appa turut berduka atas meninggalnya sahabatmu, Appa tau bagaimana rasanya kehilangan seorang sahabat,” jelas Appa
“Appa pernah?”
“Saat SMA Appa pernah ditinggal kedua sahabat Appa. Kedua sahabat Appa mengalami kecelakan. Appa juga ikut dalam kecelakaan itu tapi hanya Appa yg selamat,”
“Mian Appa, aku tidak bermaksud membuat Appa memngingat kejadian pahit itu,”
“Tidak apa, kamu yg sabar ya sayang,”
“Sudah2.. eomma sudah membuat sup ayam kesukaan kalian berdua, ayo makan!”
Kalau lihat sup ayam bikinan eomma, aku jadi ingat kalau setiap ke rumahku, Hayoung pasti ingin sekali dibuatkan sup ayam oleh eomma.
“Eomma, inikan makanan kesukaan Hayoung. Eomma ingat tidak, setiap dia bermain di rumah kita, dia selalu antusias untuk dibuatkan sup ayam oleh eomma,”
“hmm.. dia sudah eomma anggap seperti anak eomma sendiri, ya sudah ayo kita makan sup ayam ini,”
“Selamat makan~”
-Changi pov end-

SKIP

-Author pov-
*keesokan harinya, di depan rumah Zelo*

TING TONG.....
TING TONG..... *suara bel rumah*

Zelo berjalan keluar rumah menemui ketiga temannya yakni Changi Jungah dan Hansol.
“Hei, kemarin kita bertiga sudah menunggumu disini tapi tampaknya kau sedang ada acara,” ucap Hansol
“Iya, kami sangat lelah meunggumu hampir satu jam disini.. kalau kau kemarin tidak bisa seharusnya kau sms ke kita bertiga, jadi kami tidak menunggu lama2 di rumahmu!” tambah Jungah
“Dan aku lihat, kau habis dari luar rumah kemarin. Kau kemana? Dan kenapa saat mobilmu melewati kami bertiga, kau diam saja seperti tidak mengenal kami? Lalu, siapa yeoja yg berada di mobil bersamamu kemarin?” tanya Changi
“Itulah yg mau aku jelaskan........”
Belum selesai Zelo berbicara, tiba2 ada seorang perempuan memotong pembicaraan mereka berempat.
“Zelo, wae? Siapa mereka bertiga? Apa mereka temanmu? Tampaknya mereka bertiga bukan berasal dari keluarga kaya,” ucap perempuan tadi
Mereka berempat langsung melihat ke arah perempuan yg berbicara panjang lebar tadi.
“Kau yeoja yg kemarin ada di dalam mobil bersama Zelo kan? Kau siapa?” tanya Changi
“Iya kau siapa? Sepertinya kau bukan dari keluarga biasa,” ucap Jungah
“Siapapun kau, kau sangat cantik!” kata Hansol yg berhasil membuat ketiga temannya melihat dia dengan tatapan aneh
“Aku tau aku memang cantik dan aku memang bukan berasal dari keluarga biasa seperti kalian bertiga! Aku adalah anak dari pemilik sekolahan tempat Zelo bersekolah!” jelas perempuan tadi
“Mwo?? Kau anak pemilik Seoul High School?” kaget Jungah
“Tapi kenapa kau bisa kenal dengan Zelo?” tanya Changi
“Tentu saja~ Orangtua kami kan bersahabat, dan rencananya akan menikahkan kami berdua saat lulus kuliah nanti tapi itu masih sangat lama karna SMA saja kami belum lulus,” jelasnya
“MWO???????????”


TBC

2 komentar: